Membuat Rich Snippets pada search engine Google [ rating bintang ] akhir-akhir ini begitu marak, cari tutor-nya di mbah Google juga banyak. tapi kenapa waktu di applikasikan dengan blog kita. kok hasilnya tidak memuaskan..??? coba sana-sini akhirnya nemuin juga :-) ...
ok buat teman-teman blogger yang lagi singgah / mampir di blognya LOL1ds, cuman yang tertarik saja untuk memasang Rating Rich Snippets pada search engine Google. untuk lebih jelasnya Penampakan yang mengambil alih Gan....
Penampakan Rich Snippets pada Blog Lolidsonline.blogspot.com :
buat agan-agan dan sobat blogger, silahkan ikuti langkah2nya dibawah ini :
1. sebelumnya sobat harus sudah terdaftar di Google plus ya.
2. tambahkan kode berikut ini tepat dibawah kode <head>
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'><link href='https://plus.google.com/106477328377642405981' rel='publisher'/>
</b:if>
Ganti 106477328377642405981 dengan nomer ID-google plus sobat.
3. cari kode <body> , lalu tempatkan kode berikut ini tepat dibawah kode <body> tadi :
<div><div itemscope='' itemtype='http://data-vocabulary.org/Review'>
4. sekarang cari kode penutup </body>, tempatkan kode berikut tepat di ATAS kode </body> :
</div></div>
5. ok, sampai disini apa sobat blogger mengalami kendala penempatan..?? lanjut, Gan ke step selanjutnya :)
6. cari kode seperti ini : <data:post.body/> disetiap blog kode tersebut jumlahnya kadang tidak sama, untuk di blog lolidsonline ini, kode tersebut berjumlah 3 kode. dan LOL1ds tempatkan pada kode ke-2 karena diambil dibawah akhir POSTING blog lolidsonline ini. buat agan2 sekalian menyesuaikan pada blognya sendiri2 ya :) .
7. tempatkan kode berikut ini dibawah kode <data:post.body/> tadi :
Description: <span itemprop='description'><data:post.title/></span><br/>
Item Reviewed: <span itemprop='itemreviewed'><data:post.title/></span>
8. Kalo sudah di SAVE / simpan ya edit HTML-nya tadi.
9. Kalo mau nge-CHECK..!! apakah berhasil atau tidak kerja Agan2 blogger sekalian. silahkan Klik Link dibawah ini :
https://www.google.com/webmasters/tools/richsnippets
note: isi dengan URL blog / website sobat, terus tekan enter...!! kalo sukses Rating rich snippets akan muncul pada detail dibawahnya. seperti pada gambar dibawah ini :
Selamat mas bro..!! anda berhasil memasang Rating tools search engine google "rich snippets" pada blog / website anda.
untuk pertanyaan seputar posting di atas, sillahkan tulis di komentar dibawah. kalo ada kendala pemasangan rating bintang tersebut, sebisa mungkin akan saia bantu mas bro. karena saia juga sama2 belajar :) . thanks for visit and reading my post. regards, LOL1ds admin.
memasang Rating bintang, rating bintang google, bintang di google search engine, membuat rich snippets di blog, rich snippets di google, bintang di google, rating bintang di search engine google, bintang google, google rich snippets, rich, snippets, google rich snippets, google bintang, bintang di google.
Article information:
Description: Membuat Rich Snippets pada search engine Google [ rating bintang ]
Rating: 4.5
- Reviewer: LolidsOfficialBlog
- ItemReviewed: Membuat Rich Snippets pada search engine Google [ rating bintang ]
wah mantap gan infonya, visit back ya http://cirebon-cyber4rt.blogspot.com/
@Cirebon-Cyber4rt ► hehe.. sama2 sob. trmkasih sdh komentar. :)
apa itu muncul secara otomatis ato kita harus tambahin lagi kodenya di tiap postingan?
Wah terima kasih gan, ini yang ane cari. Dari kemarin ane coba kasih rate bintang tapi ga jalan-jalan. Hehehe...
gan kalau yg kluar gmbar d posting gmn?
Mein Herzenswunsch ► sedikit oprek code html-nya sob, trus pasang tags di postingannya.
Itonkz ► goodluck :)
moko ► maksudnya "kluar gambar di posting"..???
mantap tutor nya, akhirnya dapet bintang juga, mumet dari pagi mpe sore ini nyarik rich snipsot yang bener, makasih sekali lagi ya gan :)
sukses terus :)
tips trik mudah difahami,
terimakasih juragan..
mo tnya skalian apakah ada plug in bwt wp?
crazant ► congrat mas bro..
Support Team ► thx jika bisa membantu, udah lama tidak memakai blog WP jadi. maaf tidak bisa kasih solusi untuk Plug in di WP, gan. :) barangkali teman2 disini bisa memberi solusinya. atau cari di mbah GugeL.
rumah mewah
guna rich snippet selain supaya kelihatan keren apalagi yah mas//
keren tipsnya
renovasi rumah