r00t »» , , »» Mengetahui IP Address si pengirim e-mail

Mengetahui IP Address si pengirim e-mail

by LolidsOfficialBlog | | , , | 0 komentar »




Bagaimana cara mengetahui IP Address pengirim email? Anda mungkin membutuhkan informasi IP Address pengirim untuk mengetahui lokasi atau darimana dia mengirim email tersebut. Anda bisa memanfaatkan IP Address to Geolocation untuk mendapatkan informasi tersebut. Ketika Anda menerima email, maka sebenarnya email tersebut memiliki informasi yang disebut dengan header information. Di dalam header information inilah IP address si pengirim email tercatat. Berikut adalah cara mengetahui IP Address Pengirim Email dari account GMail Anda (catatan : informasi ini hanya tercatat jika pengirimnya tidak menggunakan account GMail untuk mengirim emailnya).
  1. Login ke Gmail dengan id dan password Anda.
  2. Buka salah satu email yang ingin Anda ketahui IP address pengirimnya.
  3. Klik pada icon segitiga disebelah button Reply. Klik pada Show Original [ lihat gambar ]

  4.  
  5. Perhatikan pada baris dengan tulisan berikut Received:from followed by the IP within square brackets [ ] e.g. Received: from ge3.i-nonymous.com ( ge3.i-nonymous.com [82.96.97.51] )
  6. O.k IP address si pengirim e-mail adalah 82.96.97.51 , Silahkan cek dimana letak si pengirim e-mail tersebut disini http://www.ipligence.com/geolocation/
Semoga bermanfaat .






Article information: Description: Mengetahui IP Address si pengirim e-mail Rating: 4.5 - Reviewer: LolidsOfficialBlog - ItemReviewed: Mengetahui IP Address si pengirim e-mail


Related Tips, Tricks and Tutorials :



0 komentar Post :
Mengetahui IP Address si pengirim e-mail


NOTE:
Follow me ON Facebook , Twitter or

Blog ini adalah Blog DoFollow dengan PageRank Free PageRank Checker, sobat akan mendapatkan Backlink untuk BLOG anda dengan berkomentar di Blog ini. Jangan ada komentar Spam, Please!!.

"Jika Menemukan LINK yg Tidak bisa di akses pada BLOG ini!, silahkan beritahu kepada kami melalui Komentar, Form, etc . sesegera mungkin kami akan memperbaikinya. Terimakasih"




Post a Comment

Next Prev Home